: :

Navbar Bawah

Cari Blog Ini

Selasa, 07 Juni 2016

Widget random post seo friendly html5


Random post adalah suatu artikel postingan yang dipilih secara acak untuk ditampilkan pada halaman. Pemakaian random post ini pada halaman sangat berguna mengingat sudah banyaknya artikel yang telah lama diposting pada blog agar ditampilkan kembali pada halaman blog apabila pengunjung berkunjung keblog kita. Coba anda pikirkan apabila anda sudah memiliki 300 artikel postingan pasti yang pertama kali diposting reviewnya tentu sudah sedikit itupun hanya mengandalkan suatu keybord pada search engine agar pengunjung mengetahuinya, Tapi pada widget Random Post ini hal itu dapat diatasi. Pada kinerjanya widget Random Post ini akan menampilkan secara acak semua aritek postingan yang telah terpublish pada blog walaupun itu artikel pertama yang pernah kita posting. Keuntungan memakai widget Random Post ini bila seseorang mengunjungi halaman blog anda secara otomatis artikel yang lain akan dimunculkan oleh widget ini dan pengunjung blog andapun tau bahwa masih adalagi artikel lain yang telah diposting dihari hari yang lewat tanpa harus membuka suatu menu. Saya rasa penjelasan diatas sudah bisa anda pahami tentang kegunaan dari widget ini. untuk mewujudkan misi kita, silahkan anda simak penjelasan pemasangan tutorial widget Random Post ini :

Install Program CSS


  • Login ke dashboard anda
  • Masuk ke "TEMPLATE" lalu klik " Edit HTML "
  • Cari code ]]></b:skin> 
  • Copy Code script CSS dibawah ini, pastekan diatas code ]]></b:skin> tadi

#BD_random_title td {
list-style-type: none;
width: 100%;
padding: 3px;
}

#BD_random_title a {
font: 10px Verdana, Arial, Helvetica, sans-serif;
color: #000;
line-height:12px;
letter-spacing:0.1em;
text-decoration: none;
display:block;
padding:2px 6px 5px 8px;
background: url("https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi8B4_LtHIWwxD7_ZkRhLpnBAMMR5nrvsifNujoWdqR9yc_lQeOyE8if-rMyY8rNYySpBFm1gi_Njzoj6B0ozxXAqowaPInzMdFI2uKGhL-NWE1EqbWG1B23d5JfcXxVODkx71EDv7bSM8/s1600/mm_arrow.gif") 0px 50% no-repeat;
background-color: #FFFFFF;
}
#BD_random_title a:hover {
background: #ffffff url() 0px 50% no-repeat;
color:#990000;
text-transform: none;
background-color: #FFE1E1;
}
.BD_random_list {
font: 10px Verdana, Arial, Helvetica, sans-serif;
color: #000;
line-height:10px;
letter-spacing:0.1em;
text-decoration: none;
}

Install Program Tag HTML


Untuk memanggil widget Random Post tersebut agar tampil pada halaman blog kesayangan anda silahkan simak penjelasan dibawah ini ;
  • Anda masih berada dihalaman dasbor lalu anda menuju "TATA LETAK "
  • Silahkan klik "Add Gadget "( Tambahkan gadget )
  • Pilih " HTML / JavaScript "
  • Copy Code HTML dibawah ini, paste pada gadget anda.

<div id="BD_random_title">
<div class="BD_random_list">
<script type="text/javascript">
var randarray = new Array();var l=0;var flag;
var numofpost=10;// Jumlah artikel yang akan ditampilkan
function randomposts(json){
var total = parseInt(json.feed.openSearch$totalResults.$t,10);
for(i=0;i < numofpost;){flag=0;randarray.length=numofpost;l=Math.floor(Math.random()*total);for(j in randarray){if(l==randarray[j]){ flag=1;}}
if(flag==0&&l!=0){randarray[i++]=l;}}document.write();
for(n in randarray){ var p=randarray[n];var entry=json.feed.entry[p-1];
for(k=0; k < entry.link.length; k++){if(entry.link[k].rel=='alternate'){var item ="<div style='border-bottom: dotted #ccc 1px;'>" + "<a href=" + entry.link[k].href + " title=" + entry.link[k].href +">" + entry.title.$t + "</a></div>";
document.write(item);}}
}document.write();}
</script>
<script src="/feeds/posts/default?alt=json-in-script&amp;start-index=1&amp;max-results=1000&amp;callback=randomposts" type="text/javascript"></script> </div></div>
Keterangan Gambar
  • Code warna merah adalah jumlah postingan arikel yang akan dimunculkan pada halaman
  • Code warna Biru batas minimal dan maximal artikel yang dapat dijangkau widget Random Post ini
  • Silahkan anda desain code CSS nya untuk menyesuaikan tampilan Thems halaman blog anda.


Kesimpulan
Widget Random Post ini SEO Friendly dan Valid HTML 5 jadi anda dapat memasang widget ini pada template HTML 5 begitu juga dengan Template Responsive dan yang paling menarik script yang digunakan sangat ringan dan tidak akan memperlambat Loading halaman blog kesayangan anda.

0   komentar

Silakan Berikan Komentar Dengan:

1. Bahasa yang baik dan sopan .
2. Tidak disarankan menaruh link aktif .
3. Tidak mengandung unsur SPAM, SARA dan POR*O.

Cancel Reply